Cara Install Mikrotik di Virtualbox Full

Hayy sobat Catatan Robby, pada saat ini saya akan memberika video Tutorial Installasi Mikrotik pada Virtualbox.


Ketika kita terjun dan belajar tentang jaringan, maka akan dihadapkan pada perangkat-perangkat jaringan yang harganya cukup mahal, sebut saja Router, Switch, dan Access Point. Namun itu bukan alasan untuk kita tidak mau belajar dan mencoba.

Dengan adanya Mikrotik RouterOS ini kalian dapat belajar mikrotik walaupun kalian tidak memiliki perangkat Router nya.

Bahan - Bahan:
- Download Software Virtualbox https://www.virtualbox.org/wiki/Downloads
- File iso Mikrotik RouterOS dan license Key https://drive.google.com/open?id=0B8Mj8B7e4uZTV2ZqeUpodHpwWVE

Langsung saja untuk tutorial nya kalian dapat menonton nya di bawah ini:



NB: Tujuan menggunakan Mikrotik di Virtualbox ini adalah semata-mata untuk pembelajaran. Tidak diperbolehkan untuk tujuan komersial, karena RouterOS Mikrotik memiliki lisensi yang akan kita dapatkan ketika membeli perangkat aslinya.

Share this

Berlangganan via email

Related Posts

Previous
Next Post »

Semoga harimu menyenangkan :)
Kalau ingin bertanya, tanya kan di fb https://www.facebook.com/robby.akbar.75